Salah satu kegiatan di kelas ceria yaitu “bubble yang menyenangkan ” tujuan dari kegiatan tersebut yaitu
1.visual skill : untuk melatih scaning dan tracking mata dan melatih otot oto halus mata
- Melatih membedakan bubble dan background dengan lingkungan
- Melatih bahasa sosial untuk saling berbagi atau bergiliran dalam meniup
- Melatih body awarenewsnya, saat di intruksikan ” pecahkan dengan kaki/ tangan/ kepala
- Melatih membedakan besar-kecil, banyak-sedikit pada balon
- Melatih kontrol oral motor dan latihan nafas, dengan aktivitas mempertahankan mulut meniup dengan perlahan akan melatih otot mulut, meniup panjang
- Melatih planing dengan melakukan aktivitas mengejar dan memecahlab bubble
- Melatih sosialisasi, dengan game ini ananda terlibat dalam hubungan timbal balik, berbagi, bergiliran, juga melatih kesabaran
Dalam kegiatan kelas ceria ini yang paling terpenting adalah anak merasa nyaman dan senang ketika melakukannya tidak merasa terbebani