Resume Buku: Inspiring Classroom Stories

View this post on Instagram

. Judul buku : Inspiring Classroom Stories Penulis : Niken Purwani Penerbit : Bhuana Ilmu Populer Jakarta, 2017 Jumlah hal : 304 halaman ___ Sinopsis : Buku ini terdiri dari 11 bab yang inspiratif. Pada bab pertama berjudul belajar dengan senyuman dimana pada bab ini di ceritakan belajar dengan melalui permainan. Dimana penulis mengajak muridnya belajar melalui permainan lempar bola perkenalan, tic tac boom dan rantai perkenalan. Dalam bab ini ada dua kutipan yang sangat menarik bagi saya yaitu “ mengajar adalah tentang kesabaran dan pantang menyerah terhadap suatu halangan jika kau merasa terdesak, bisa jadi muncul ide-ide brilian yang akan menghidupkan kelasmu”. So be creative and the class is all your! ___ Bab 2 berjudul dan senyumku adalah kalian dalam bab 2 ini ada 4 kisah, dimana penulis menceritakan Tya si bola bekel yaitu seorang anak perempuan yang aktif seperti bola bekel dan susah fokus ketika belajar. Kisah ke 2 yaitu tante nilai ku 100. Menceritakan anak yang nilai bahasa inggrisya selalu jelek dan orangtuanya sudah mencap anaknya tidak bisa bahasa inggris dan anaknya sudah pesimis tapi dengan belajar menggunakan media game dapat memotivasi sekaligus siswa menunjukan kemampuan terbaiknya. Kisah ke 3 yaitu rangga yang rajin mandi yang memiliki kesulitan dalam season (musim). Yang menarik pada kisah kali ini yaitu “ harus membuat mereka terpesona pada menit-menit awal demi kesuksesan belajar mereka selanjutnya. Ya ketika siswa sudah merasa senang apapn yang mereka pelajari akna dapat dipahami. Kisah yang ke 4 yaitu bayu dan tahu, dimana bayu ini anak yang suka makan tahu goring yang kesulitan belajar “number” dia sulit mengingat nomer apalagi dengan anggka ratusan atau ribuan, dengan menggunkan media koin angka dan game. ___ Ditulis oleh : @sitiyulianti732 Lanjut di kolom komentar yaa #oneweekonebook #bahagiadenganmembaca #gurumembaca #SAPmembaca

A post shared by Sekolah Alam Purwakarta (@sap_literasi) on

Leave a Reply

Close Menu